Mengukur Suspended Solid di Industri Pulp and Paper untuk memastikan konsistensi pulp and paper yang stabil dan menghasilkan kualitas serta spesifikasi pulp and paper yang tinggi.
Sensor Pyxis LT-635 mengukur suspended solid secara real-time pada range (0-30.000ppm) dengan akurasi 0,1g/L. Dilengkapi fitur pembersihan otomatis dengan wiper dirancang untuk beroperasi dalam kondisi lingkungan yang rentan dengan partikel yang dapat menutup sensor.
Pengaplikasian Sensor Pyxis LT-635 dalam industri Pulp and Paper
- Sensor LT 635 ditempatkan di dalam head box untuk mengatur pengenceran/dilution air dalam memastikan konsistensi pulp dan kertas tetap terjaga stabil.
- Sensor LT 635 juga mendokumentasikan pembacaan konsistensi pulp dan kertas secara real time dan dapat memberikan alarm saat TSS yang terbaca sudah tidak dalam range control.